Sinar Banten Online



File Catalog
Main | Registration | Login

Main » Files » Rangkasbitung

Disnakersos Realisasikan Program Padat Karya
2010-06-25, 4:04 PM

Jum'at, 25 Juni 2010
RANGKASBITUNG - Dinas Tenaga Kerja dan Sosial (Disnakersos) Kabupaten Lebak, telah merealisasikan program padat karya, berupa tiga paket pembangunan kolam ikan di Kampung Bintangresmi, Kecamatan Cipanas, dan pembangunan jembatan gantung, sarana jalan di Desa Karyasari, Kecamatan Cimarga.

Proyek padat karya tersebut, didanai anggaran dari kementrian tenaga kerja RI, untuk bertujuan menciptakan manfaat pembangunan, dan memberdayakan masyarakat di Kabupaten Lebak.

Kepala bidang pembinaan dan penempatan tenaga kerja dan transmigrasi Disnakersos Lebak, Suprapto SE, Jum'at (25/6) menyatakan, semua proyek bersifat padat karya ini sudah selesai pengerjaanya.

Untuk pembangunan sarana kolam, tentu memberikan manfaat bagi kelompok peternak ikan. Bahkan sekarang ini sudah mencapai 20.000 ikan lele, hasil dari produksivitas para peternak.

Sementara itu, kata Suprapto untuk pembangunan jembatan gantung sepanjang 100 meter juga telah selesai dokerjakan.

Manfaat jembatan gantung tentu banyak memberikan kemudahan bagi masyarakat, khuusnya para petani untuk mudah melintasi inptastruktur melalui jembatan gantung.
Selain itu, program padat karya berupa pembangunan inprastruktur di daerah Karyasari sepanjang 850 meter. Kondisi pembangunan jalan tersebut sedang dalam tahap pengerjaan.

"Karena proyek ini bersifat padat karya , maka pelaksanaan di lapangan melibatkan komponen masyarakat. Kami sangat berharap program pembangunan jalan ini dapat memberikan manfaat besar bagi masyarakat,” katanya. (yus)
Category: Rangkasbitung | Added by: sinarbanten
Views: 514 | Downloads: 0 | Rating: 0.0/0
Total comments: 0
Name *:
Email *:
Code *:
Login form
Section categories
Serang [94]
Cilegon [99]
Pandeglang [37]
Lebak [75]
Tangerang [32]
Rangkasbitung [55]
Nasional [34]
Selebritis [26]
Tips [9]
Teknologi [6]
Search
Our poll
Menurut Anda apakah Ariel & Luna, AKAN mengakaui video yg saat ini santer di tudingkan ...???
Total of answers: 12
Tag Board
Site friends
  • Create a free website
  • Your Online Desktop
  • Free Online Games
  • Video Tutorials
  • All HTML Tags
  • Browser Kits
  • Statistics

    Pengunjung hari ini: 1
    Pengunjung: 1
    Admin: 0
    Copyright MyCorp © 2024